Masa pandemik COVID-19 semakin menunjukkan pentingnya penerapan perilaku hidup bersih dan sehat di masyarakat. Salah satu upaya pencegahan paling mudah adalah praktik Cuci Tangan Pakai Sabun. Terutama saat sebelum dan sesudah makan, sesudah dari toilet, setelah memakaikan popok bayi, dan saat setelah berkebun.
Link selengkapnya klik -> https://tinyurl.com/materiHWWS